OYO 90151 Guest House is a budget hotel with standardised amenities at the best value. Located in Batu, Malang, this property is a 1-minute walk from Museum Angkut and 3 km from Jawa Timur Park 2.
Terimakasih sudah melayani dengan sepenuh hati, kami sangat nyaman berada di tempat ini, fasilitas ada semua.. semoga restonya aktif lagi ya.. biar cari makan nya tdk jauh 🤗😘 utk semuanya bagus banget, baik letak tempat dan pelayanan fasilitasnya
letak hotel sangat strategis dekat dengan alun alun batu. datang disambut oleh staff yang sangat ramah dan cepat tanggap ketika dimintai bantuan.. ruang kamar,kamar mandi sangat bersih dan tv juga berfungsi ada kipas angin dan juga water heater.. recomended untuk yang mau menginap di batu